Kantong Kertas, Tas Kertas, Paper Bag IM Untuk Kemasan Batik Tradisional Cirebon

Ditulis oleh Tas Kertas

5 November 2020

Kantong Kertas, Tas Kertas, Paper Bag IM Untuk Kemasan Batik Tradisional Cirebon

Batik saat ini ada dua macam, yaitu Batik Tradisional dan Batik Modern. Berdasarkan proses kerja dan motif batiknya. Proses kerja Batik Tradisional secara manual di batik dengan tangan atau disebut batik tulis. Sedangkan batik Modern proses batiknya dengan cap atau stempel dengan alat stempel besi atau yang terbaru dengan mesin printing yang dikendalikan komputer. Semuanya mempunyai kelebihan dan kekurangannya masing-masing.

Seperti yang tercetak di Kantong kertas, Tas Kertas, atau paper bag lampiran blog ini. Batik IM adalah batik tradisional dari kota Cirebon. Ciri khas Batik Tradisional Cirebon adalah motif awan atau mendung….